Kategori

Ellysius Aidy Merasa Lega Akhirnya TKI Ilegal Prehartini Yang Sakit DiMalaysia Bisa Dipulangkan Ke Indonesia


Pontianak - Via WhatsAppnya Ellysius Aidy ketua PW GNPK-RI Prov Kalbar pada media ini mengucapkan rasa syukur dan terima kasihnya,pada Selasa 8/3/2022,Akhir nya perjuangan PW GNPK RI KALBAR dan beberapa media seperti,Media suarasintang.com dan Media Putra Bhayangkara, Media Sinarrayanews.com,dan media lainnya yg tergabung dalam tim pemulangan TKI non prosudural atas Nama saudari Prehartini berhasil dipulang melalui loby loby dari tim PW GNPK RI Kalbar dengan Istansi terkait dan kedutaan Indonesia diMalysia untuk biaya dirumah sakit sampai Di Indonesia melalui Batam dan murni dibantu oleh Kedutaan Kita diMalysia terang Ellysius Aidy

Dan sekarang prehartini sudah berada dirumah sakit Batam untuk menunggu kepulangannya ke Pontianak Kalimantan Barat ikut juga pada rombongan tersebut para medis yg disiapkan oleh Kedutaan kita serta staf kedutaan yg mendampingi tadi pagi saya sudah mengontak,Ir Rusdi Edy Kamtono walikota Pontianak dan H.Sutarmidji,SH,M,Hum. gubernur Kalbar untuk meminta dukungannya  sekiranya Korban sudah berada diPontianak terang Ellysius Aidy.

Dan menurut Ellysius Aidy, Ir Rusdi Edy Kamtono walikota Pontianak sudah mengarahkan ke Dinas Sosial Pontianak untuk nanti nya setelah Prehartini dan rombongannya tiba dipontianak supaya dapat difasilitasi perihal rumah sakit yang akan dirujuk untuk perawatannya.jelas Ellysius Aidy.

Ellysius Aidy juga mengatakan Ikut  dengan rombongan Prehartini ada seorang TKI juga yg pada saat ini sakit atas nama sdr Husni adalah pekerja nahkoda kapal  terang Ellysius Aidy

Menurut Ellysius Aidy Tim.pemulangan korban lagi berupaya mencari sponsor untuk bisa berangkatkan Prehartini dan rombongannya dari Batam ke Pontianak terutama untuk tim yang untuk  mendampingi korban tersebut  sekiranya ada yang iklas membantu kami persilakan bisa menghubungi TIM PW GNPK RI KALBAR jelas Ellysius Aidy

Dalam kesempatan ini saya ucapkan ribuan terima kasih yg sebesar besar nya kepada semua pihak yang dalam.ini telah membantu terutama  walikota Pontianak yang selama ini terus memantau perkembangan warga nya melalui PW GNPK RI Kalbar  kita tahu bahwa koban ini ada lah orang yang tidak mampu secara ekonomi dan dia pergi dibawa kawannya identitas kawannya sudah kami ketahui nanti kalau sudah diPontianak kami akan mengambil langkah langkah Hukum untuk meminta kepada pihak pihak yg membawanya ke Malysia untuk dimintai pertanggung jawabannya  dalam kesempatan ini kami.mohon doa nya dari  kita semua untuk kelancaran dan kesembuhan yang bersangkutan semua ini sudah rencana Tuhan kita selalu berharap yang baik baik saja dalam hidup ini namun semua kembali kepada nya sang pencipta nya pungkas Ellysius Aidy.(Sg)

Previous
« Prev Post